Mutiara Tauhid Renungan #317
INSAN KAMIL



Menyadari adanya kekeliruan diri, merupakan langkah awal menjadi insan kamil.

Perlu dirasakan kembali sabda Nabi kita yang mulia empat belas abad yang silam : “Barangsiapa yang amal solehnya hari ini sama dengan hari kemarin ia adalah orang yang merugi. Barangsiapa yang amal solehnya hari ini lebih buruk dari hari kemarin, ia adalah orang yang celaka!”

BILA AKU SANGGUP TERTAWA TERPINGKAL-PINGKAL PADAHAL TAMPILANKU LEBIH BURUK DARI KEMARIN, BOLEH JADI INI SALAH SATU PERTANDA AKU TELAH KEHILANGAN HATI …



Gambar:https://i2.wp.com/www.hisbah.net/wp-content/uploads/2016/01/intropeksi-Diri.jpg?fit=700%2C350&ssl=1


0 komentar:

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.